Scroll Top
Jatiasih - Bekasi - Jawa Barat 17424

Salam Safety

"Keselamatan Tidak Terjadi Secara Kebetulan"

Angka kecelakaan kerja menunjukan tren yang meningkat. Pada tahun 2020 angka kecelakaan kerja berjumlah 221.740 kasus, kemudian pada tahun 2021 meningkat menjadi 234.370, sedangkan yang terbaru pada tahun 2023 jumlah kecelakaan kerja tercatat sebesar 370.747. Kerugian rata-rata per tahun Rp 280 triliun.

(Sumber : merdeka.com 12 Januari 2023)

Jenis Kecalakaan Kerja

TERJATUH

Tidak adanya rambu peringatan untuk hati-hati saat menaiki tangga dapat menimbulkan bahaya terjatuh.

TERPELESET

Seseorang bisa terpeleset saat melintasi lahan licin yang tidak diketahui olehnya dikarenakan tidak adanya rambu peringatan lantai licin.

TERKENA ARUS LISTRIK

Arus listrik memang tidak terlihat dan bisa menimbulkan kematian bagi yang menyentuhnya. Bisa dihindari dengan adanya rambu bahaya arus listrik.

Jenis Kerugian Akibat Kecelakaan Kerja

Tidak sedikit  perusahaan yang jadi tercoreng nama baiknya karena terjadinya kecelakaan kerja. Perusahaan jadi kehilangan kepercayaan dan kredibilitasnya turun di mata masyarakat.

Cedera, Cacat, dan Kematian
59%
Kerusakan Mesin dan Alat Kerja
33%
Penurunan Mutu Produksi
78%
Penurunan Kesejahteraan Pekerja
65%
Kami Hadir Untuk Anda

Kami Membantu Mencegah Terjadinya Kecelakaan Kerja Di Perusahaan Anda. Sejak tahun 2014, PT. Mega Cipta Niaga telah menjadi mitra perusahaan-perusahaan di Indonesia dalam mengimplementasikan dan mengkomunikasikan Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta Lingkungan Hidup (K3LH) dengan membawa misi:

1 Melindungi Orang Dari Bahaya

2 Mengurangi Resiko Bisnis Bagi Pelanggan

3 Memberikan Solusi Untuk Menjaga Orang Tetap Aman dan Produktif

0
Tahun Pengalaman
0
Projek Dikerjakan
0
Pelanggan Tetap
0
Desain Rambu

Solusi K3LH Untuk Anda

Safety Sign

Rambu berisi pesan – pesan K3LH yang berfungsi untuk mencegah terjadinya kecelakaan kerja. Bentuknya dapat berupa rambu peringatan, petunjuk arah/lokasi, maupun panduan untuk menjalankan kewajiban atau larangan yang berlaku di perusahaan.

Rambu Lalu Lintas

Merupakan bagian dari perlengkapan jalan yang memuat lambang, huruf, angka, kalimat dan/atau perpaduan di antaranya, yang digunakan untuk memberikan peringatan, larangan, perintah dan petunjuk bagi pemakai jalan dengan tujuan terciptanya tata tertib dan keselamatan dalam berlalulintas.

Safety Sticker

Sticker yang membuat informasi K3LH di sebuah perusahaan, baik untuk kebutuhan di dalam maupun di luar ruangan. Safety sticker dibuat dengan ukuran yang kecil, menarik, tahan lama, dan dapat ditempel langsung di lokasi atau area kerja perusahaan untuk mencegah kecelakaan kerja.

Sign Installation

Jika anda ingin menggunakan jasa pemasangan safety sign ini, kami akan segera mengirimkan tim professional dengan menggunakan metode yang tepat, sesuai dengan media yang digunakan untuk memasangnya di lingkungan perusahaan Anda.

Portofolio

Jelajahi beragam produk dan proyek kami yang telah dipercaya oleh banyak instansi dan perusahaan. Jangan ragu untuk menghubungi kami dan wujudkan solusi keselamatan kerja dan lalu lintas terbaik untuk kebutuhan Anda bersama PT. Mega Cipta Niaga!
Mengapa Kami?
iso
Sesuai Standar K3 & ISO/ANSI

Diproduksi mengikuti regulasi keselamatan kerja Indonesia dan standar internasional untuk memastikan rambu mudah dipahami dan legal digunakan di berbagai sektor industri.

tahan cuaca
Material Tahan Cuaca

Menggunakan bahan berkualitas tinggi yang tidak mudah pudar, tahan panas, dan hujan,   sehingga tetap jelas terbaca di lingkungan luar ruangan.

qualitas
Jaminan Garansi

Setiap rambu dilengkapi jaminan mutu untuk memastikan ketahanan dan ketepatan spesifikasi sesuai pesanan Anda.

custom
Custom Desain & Ukuran

Menyediakan layanan desain sesuai kebutuhan perusahaan, termasuk pilihan ukuran, warna, dan simbol agar rambu benar-benar sesuai area kerja Anda.

Cara Order
konsultasi
01
Konsultasi & Pilih Desain/Ukuran

Tim kami membantu menentukan jenis rambu, ukuran, dan material sesuai kebutuhan area kerja serta standar K3 yang berlaku.

produksi
02
Produksi & Quality Check

Rambu dibuat dengan mesin dan material berkualitas, kemudian diperiksa ketat agar hasil akhir sesuai desain dan spesifikasi.

pasang
03
Pengiriman & Pemasangan (opsional)

Produk dikirim aman ke seluruh Indonesia, dan jika diperlukan kami menyediakan layanan pemasangan profesional di lokasi Anda.

Anda berminat dengan produk kami?

Artikel Terbaru

Dapatkan informasi terkini seputar keselamatan kerja, kesehatan karyawan, dan pelestarian lingkungan. Artikel-artikel kami membahas tips K3, standar keselamatan terbaru, serta solusi ramah lingkungan untuk industri dan tempat kerja.

Stiker Peringatan Bahaya: Solusi Praktis untuk Keselamatan Kerja

Stiker peringatan bahaya adalah media visual yang dirancang untuk memberikan informasi peringatan, instruksi keselamatan, dan tanda larangan di area kerja, area publik, maupun area khusus yang memiliki risiko tertentu. Dengan desain mencolok dan pesan yang mudah dipahami, stiker peringatan membantu meminimalkan potensi kecelakaan serta meningkatkan kesadaran karyawan dan pengunjung. Mengapa

Selengkapnya »

Risiko Besar Kalau Abaikan K3 di Tempat Kerja

Apa itu K3 & Mengapa Penting? Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan upaya menyeluruh untuk menciptakan lingkungan kerja yang aman, sehat, dan nyaman. Fokus utamanya mencegah kecelakaan dan penyakit akibat kerja—mulai dari identifikasi bahaya, penerapan prosedur aman, hingga peningkatan kesadaran pekerja Penyebab Celaka Kerja Ada tiga faktor utama yang memicu

Selengkapnya »

Pelanggan Kami

Kami telah dipercaya oleh ratusan perusahaan ternama dari berbagi macam industri, baik perusahaan swasta, BUMN dan perusahaan asing. Kini kami tunggu giliran Anda!